Media Kajian Islam, Hukum, dan Hikmah

Rabu, 20 Oktober 2010

Cemas (1)

JIKA selalu cemas, pikiran tak menentu, bagaimana aku bisa berpikir jernih menghadapi persoalaanku saat ini?

Entah kapan ini bisa berakhir. Aku tak tahan, sungguh tak tahan. Kepada siapa lagi aku berharap dan kutumpahkan segenap gundahku ini. Maka pertolongan dan kemurahan Allah senantiasa aku harapkan.

Aku ingin bahagia, bisa berpikir jernih, lalu membuat orang bahagia, itu saja. Kau tahu, aku seolah dikepung masa lalu dan masa depan. Segalanya membuatku cemas dan ketakutan.

Ya Allah, asyku ilaiya huzni ba batstsi!! Di sepertiga malam ini aku ingin Engkau menampung keluhanku..

Kattamea, 20 Oktober 2010
logoblog

Tidak ada komentar:

Posting Komentar